Thursday, March 15, 2012

Kuis 3 SAP


Kuis 3 TANGGAL 24/02/2012
  1. Apa yang dimaksud dengan transaksi
  2. 3 cara dalam melakukan transaksi
  3. 3 jenis master data
  4. Apa yang dimaksud job procession
  5. F1 dan F4
  6. Isi dari favorite
  7. 3 informasi yang dibutuhkan ketika login ke SAP
  8. 3 jenis perusahaan
  9. Singkatan SAP
  10. Singkatan MRP 1, MRP 2, dan ERP
Jawab :


1. Transaksi adalah suatu aplikasi dalam program SAP untuk memproses suatu proses bisnis dalam system SAP
2. 1.Transaction code
    2.Memilih di dalam folder yang ada
    3.Memilih yang sudah ada di favorite
3.*Customer master *Personal file *Material Master
4.*Job Position adalah kedudukan bekerja *Person adalah perorangan *Organisasional adalah organisasi
5.F1 adalah untuk mencari sebuah definisi
   F2 adalah untuk mencari alternatif isi.
6.*Web *Transaksi *File
7.*Client *Username *Password
8.SAP bussiness one = untuk perusahaan kecil
 My SAP business all in one = untuk perusahaan menengah
 My SAP bussiness suite = untuk perusahaan besar
9.Systems application and product in data processing 
10.Material requirement planning, Manufacturing resources planning, Enterprise resources planning

0 komentar:

Post a Comment

 
;