Thursday, March 15, 2012

Observasi Kewirausahaan (Kripik karuhun)

Nama Perusahaan : Kripik Karuhun
Nara Sumber : Ryan
Lokasi : Mobil Karuhun di depan ITENAS Bandung

No
Aspek
Temuan
1.
Strategi
-Karuhun melakukan penjualan kripik dengan mengandalkan rasa dari keripik singkong yang di ambil dari sukabumi
-Memasarkan secara luas menggunakan distribusi (Reseller) yang telah tersebar sampai ke sumatra,sulawesi, Kalimantan ,Bandung, dan Jakarta
-Produk karuhun di jual melalui agen di jalan jalan dengan kendaraan (mobil,motor,beca dll) dan setiap penjual diberikan spanduk keterangan karuhun.
2.
HR
-Jumlah karyawan telah mencapai sekitar 100 orang.
-Reseller sudah berjumlah ribuan, tersebar di hampir seluruh indonesia.
-Reseller menjual produk dengan fasilitas masing-masing dengan ciri khas menjual di pinggir jalan-jalan.

3.
Marketing
-Promosi dilakukan melalui media jejaring sosial ( Facebook, Twitter, dan Kaskus) dan juga menawarkan reseller kepada masyarakat yang ingin ikut menjual kripik karuhun.
-di agent Itenas penghasilan sehari sebesar Rp.100000.
4.
Finance
-Semua jenis Kripik dijual dengan harga Rp12.000, dimana reseller mendapatkan harga dari pusat sebesar Rp9000 (100 pesan minimal) lalu mendapatkan spanduk karuhun.
-Keuangan Karuhun menurut narasumber baik selama ini, karena terus terjual.

5.
Operasional
-Pembuatan kripik karuhun terletak di Sukabumi
-Badan Usahanya berbentuk PT
-Pusat Karuhun ada di Pasirimpun Bandung
-Produknya terdapat beberapa macam jenis, yaitu sebagai berikut : Kripik, Kerupuk kulit, Basreng, dan Gurilem.




0 komentar:

Post a Comment

 
;